Category: penerbangan

Berburu Tiket Pesawat Murah ke Eropa

Berburu tiket pesawat ke Eropa tuh ngeri-ngeri sedap. Sedap karena akhirnya kesampaian juga liburan ke Eropa. Ngeri karena harganya!Agar jadi yang pertama kali tahu kalau ada promo pesawat murah, saya follow semua akun maskapai yang terbang ke Eropa. Saya juga langganan nawala (newsletter) mereka. Rajin amat? Maklum, separuh pengangguran đŸ˜€Kalau terbang dari Jakarta pilihan maskapainya lebih …

Parkir Inap di Bandara Juanda Surabaya

Suasana cek in di Terminal 2 Juanda Airport Home airport baru kami, bandara Juanda Surabaya terminal 2 mulai beroperasi 14 Februari 2014, tepat ketika Gunung Kelud meletus. Waktu itu, bandara yang baru saja dibuka, terpaksa ditutup kembali. Seluruh penerbangan dibatalkan, termasuk penerbangan kami ke Johor Bahru.Setelah mengganti jadwal terbang, kami pun berkesempatan mencoba bandara baru ini. …

Ke Legoland Malaysia, Via Changi Atau Senai?

  Tadinya, untuk liburan ke Legoland, kami akan terbang langsung dari bandara Juanda Surabaya ke Senai Airport, Johor Bahru, dengan Air Asia. Apalagi The Emak sudah sukses mendapatkan tiket 0 rupiah setahun sebelumnya *bangga mode on*. Tapi ternyata jadwal keberangkatan kami bertepatan dengan meletusnya Gunung Kelud. Hujan abu vulkanik membuat bandar Juanda ditutup dan semua penerbangan …

Changi Airport, Terbaik di Dunia?

Kami baru menginjakkan kaki ke belasan bandara sih, dan masih terbatas ke empat negara. Jadi penilaian tentang Changi ini sangat subyektif berdasar pengalaman kami. Tapi sejauh ini, bandara Changi sudah berhasil mencuri hati kami sebagai bandara terbaik. Pelayanan dan kenyamanan di Changi melampaui standar bandara-bandara di Australia dan New Zealand. Kelelahan karena proses cek in Jetstar …